Loading...

BERITA

Untuk Kaum Ayah dan Ibu, Ketua TP-PKK Bintan Titip Pesan Terkait Stunting
MC Bintan - Ketua TP-PKK Bintan, Hafizha Rahmadhani menyampaikan pesan kepada orang tua yang memiliki baduta, batita, hingga balita. Tak hanya kaum ibu, kaum ayah pun mendapatkan pesan dari Hafziha yang sangat gencar melakukan sosialisasi dan pemantuan dalam rangka mewujudkan Bintan Zero Stunting.
20-07-2023 12:38 WIB 244 views
Hafizha: Tarik Minat Pembeli Lewat Kemasan, Tapi Kualitas Produk Jangan Lewatkan
MC Bintan - Pesatnya perkembangan UMKM di Bintan terus melaju seiring dengan banjirnya berbagai produk olahan maupun kerajinan yang dipasarkan bahkan hingga ke luar negeri. Dukungan serius dari Pemerintah Kabupaten Bintan pun terlihat melalui program-program pro UMKM seperti subsidi bunga 0 persen, bimbingan teknis UMKM hingga kurasi produk yang dilaksanakan di Gedung PLUT (Pusat Layanan UMKM Terpadu) Bintan, Kamis (20/07).
20-07-2023 12:34 WIB 192 views
Final Dendun Cup 2023, Euforia Bak Stadion Nasional!
MC Bintan - Liga final turnamen sepak bola Dendun Cup ke-17 Tahun 2023 berlangsung semarak. Tak tanggung, ratusan masyarakat Kelong dan Mantang berbondong-bondong menuju Desa Dendun untuk menyaksikan pertarungan akhir antara kesebelasan Kelong FC berhadapan dengan Renjong FC di Lapangan Dendun, Minggu (16/07).
16-07-2023 12:15 WIB 295 views
Disaksikan Hafizha, Sahabat Pena FC Juarai IAC Sepak Bola Wanita
MC - Ketua TP-PKK Bintan menyaksikan laga final turnamen Sepak Bola Wanita Idul Adha Cup ke-2 tahun 2023. Rumput lapangan Sungai Enam pun menjadi saksi serunya perebutan bola dari kesebelasan Bukit Kemunting FC dari Batu Licin berhadapan dengan Sahabat Pena dari Bintan Pesisir.
14-07-2023 12:42 WIB 241 views
Hafizha: Jangan Diam, PKK Itu Kerjanya 24 Jam!
MC Bintan - Ketua TP-PKK Bintan, Hafizha Rahmadhani mengukuhkan Ketua dan Pengurus PKK Kecamatan Toapaya, Jumat (14/07) di Aula Kantor Kecamatan Toapaya. Pelantikan ini dikatakan Hafizha sebagai penyegaran baik di tata kepengurusan maupun tata organisasi.
14-07-2023 12:34 WIB 282 views
Elyza Riani Apresiasi Lomba Balita Sehat yang Digelar Desa Gunung Kijang
MC Bintan - Ketua Pokja I TP-PKK Kabupaten Bintan, Elyza Riani mengapresiasi Lomba Balita Sehat dan Lomba Mewarnai yang diselenggarakan oleh Pemerintah Desa Gunung Kijang. Hal tersebut dikatakannya saat mewakili Ketua TP-PKK Kabupaten Bintan, Hafizha Rahmadhani guna membuka kegiatan tersebut di Kantor Desa Gunung Kijang, Rabu (12/7) pagi. 
12-07-2023 12:35 WIB 297 views
Bunda PAUD Bintan Bercerita Saat Mengunjungi TKN Toapaya
MC Bintan - Bunda PAUD Bintan, Hafizha Rahmadhani mengunjungi TK Negeri Toapaya untuk menyapa murid baru yang memulai aktifitas di bangku sekolah. Tak sekedar menyapa, Hafizha juga bahkan membacakan buku cerita di hadapan para murid untuk mengembangkan daya tangkap dan kecintaan terhadap buku bacaan.
12-07-2023 12:34 WIB 316 views
Bupati Bintan Sambut Kunjungan Silaturahmi KEK Galang Batang
MC Bintan - Dalam rangka meningkatkan sinergitas antara Pemerintah Kabupaten Bintan bersama Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Galang Batang, beberapa pimpinan KEK Galang Batang bersilaturahmi dengan Bupati Bintan, Roby Kurniawan, di Ruang Pimpinan Kantor Bapelitbang Bintan, Rabu (12/07).
12-07-2023 12:31 WIB 307 views
Serahkan Ijazah Paket, Bupati Bintan Harap Bisa Tingkatkan Taraf Hidup
MC Bintan - Bupati Bintan, Roby Kurniawan didampingi Ketua TP-PKK Bintan menghadiri penyerahan ijazah Paket A, B dan C kepada warga belajar Satuan Pendidikan Non Formal Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Bintan, Rabu (12/07) di Gedung SKB Bintan. Sebanyak 191 orang warga belajar menerima penyerahan ijazah yang menandakan kelulusan.
12-07-2023 12:25 WIB 255 views
Lantik 99 Fungsional Guru, Roby: Bapak Ibu Mengemban Tugas yang Mulia
MC Bintan - Sebanyak 99 Tenaga Pendidik jenjang PAUD/TK, SD dan SMP dilantik oleh Bupati Bintan, Roby Kurniawan dalam pengangkatan pertama Jabatan Fungsional Guru di lingkup Pemerintah Kabupaten Bintan. Hal ini merupakan tindak lanjut dari Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 0378/B/HK.04.01/2023 tentang pengangkatan Jabatan Fungsional Guru.
11-07-2023 12:40 WIB 270 views
Hafizha: Di Darat Maupun Di Pulau, Lansia Harus Sejahtera
MC Bintan - Pemerintah Kabupaten Bintan terus mengupayakan kesejahteraan yang tinggi bagi para lansia yang ada. Hal ini dibuktikan salah satunya dengan program BLT Lansia yang dialokasikan sepanjang tahun demi menunjang perekonomian lansia. Semangat itu pula yang terlihat dari Ketua TP-PKK Bintan, Hafizha Rahmadhani yang sangat aktif memperhatikan kesejahteraan para lansia melalui kader-kader PKK.
11-07-2023 12:38 WIB 230 views