Hadir di Desa Penaga, Hafizha Terus Kampanyekan Gerakan Kelola Sampah Rumah Tangga
MC Bintan - Ketua TP PKK Bintan Hafizha Rahmadhani semakin aktif mengkampanyekan gerakan kelola sampah rumah tangga atau dikenal dengan penanganan sampah dari rumah. Gerakan ini bertujuan untuk mengelola limbah rumah tangga sebelum nantinya dikirim ke TPA (Tempat Pembungan Akhir).
24-07-2025 12:37 WIB •
6 views