Loading...

BERITA

Hafizha Sah Menjadi Bunda PAUD Bintan 2022-2024
MC Bintan - Hafizha Rahmadhani secara resmi dikukuhkan sebagai Bunda PAUD Bintan masa bhakti 2022-2024 oleh Bunda PAUD Kepri Hj. Dewi Kumalasari. Pengukuhan ini sekaligus memastikan langkah gerakan serta program Pendidikan Usia Dini untuk Bintan di masa hadapan. 
22-11-2022 09:08 WIB 443 views
Bersama Kajati, Roby Silahturahmi ke Masyarakat di Tiga Pulau
MC Bintan - Kunjungan silahturahmi dilakukan Kajati Kepri Gerry Yazid bersama Bupati Bintan Roby Kurniawan untuk melihat langsung kondisi lapangan sekaligus mengedukasi masyarakat terkait bantuan hukum dan terobosan andalan restorative justice. Mulai dari pulau Numbing, Telang Kecil hingga ke Numbing, Minggu (20/11) rombongan duduk bersama masyarakat sambil sesekali melakukan diskusi ringan membahas isu terkini.
20-11-2022 07:37 WIB 298 views
Meriahnya Festival Lagu Melayu, Awal Rangkaian Hari Jadi Bintan
MC Bintan - Memasuki awal dari rangkaian kegiatan Hari Jadi Kabupaten Bintan ke 74, dilaksanakan Festival Lagu Melayu tingkat SMA sederajat. Masyarakat yang memadati Akau Taman Kota Kijang pada Sabtu malam (19/11) begitu antusias menyaksikan penampilan terbaik dari 10 Finalis di babak Grand Final. 
20-11-2022 07:36 WIB 360 views
Kunjungi BDI Kota Padang, Roby dan Hafizha Bakal Bawa Pulang Pelatihan 3 in 1
MC Bintan - Bupati Bintan Roby Kurniawan dan Ketua Dekranasda Bintan Hafizha Rahmadhani berkesempatan mengunjungi Balai Diklat Industri (BDI) Kota Padang Provinsi Sumatera Barat, Kamis (17/11). Kunjungan kali ini dimaksudkan untuk melihat peluang serta potensi pengembangan yang bisa dilakukan di Bintan. 
18-11-2022 12:26 WIB 304 views
PENGUMUMAN
PENGUMUMAN PENYESUAIN JADWAL PELAKSANAAN SELEKSI PENERIMAAN
18-11-2022 12:04 WIB 459 views
SURAT EDARAN
HARI JADI KE – 74 KABUPATEN BINTAN TAHUN 2022
18-11-2022 04:46 WIB 379 views
PENGUMUMAN
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PELAMAR PRIORITAS II (P2),
17-11-2022 11:49 WIB 415 views
Semarakkan Hari Jadi Bintan, Berkurung Melayu, Tanjak, Umbul-Umbul hingga Bunga Manggar
MC Bintan - Bupati Bintan Roby Kurniawan mengeluarkan Surat Edaran kepada seluruh masyarakat dalam rangka menambah semarak Hari Jadi Kabupaten Bintan ke 74 pada 1 Desember mendatang. Surat Edaran Nomor B-2234-019-XI-2022 tertanggal 15 November 2022 tersebut menghimbau kepada seluruh Instansi/Lembaga, Rumah Ibadah, Perkantoran, Perbankan, Sekolah, Pertokoan, Swalayan hingga masyarakat untuk bersama ambil bagian dalam perayaan Hari Jadi perdana ini. 
17-11-2022 11:35 WIB 323 views
Roby Harapkan Kewaspadaan Setiap Saat
MC Bintan - Bupati Bintan Roby Kurniawan menjadi Pembina Apel Kesiapsiagaan Bencana Alam dan Antisipasi Bencana Lainnya di Halaman Kantor Bupati Bintan, Selasa (15/11). Apel rutin tahunan ini diikuti seluruh FKPD beserta beberapa instansi dan organisasi, mulai dari Tagana, PMI dan sebagainya. 
15-11-2022 02:02 WIB 371 views
Roby Apresiasi Karang Taruna Bintan di Bulan Bakti Bersama Masyarakat
MC Bintan - Dalam rangka Bulan Bakti Karang Taruna (Katar) Ke 62 tahun 2022, Katar Bintan melaksanakan senam sehat serta beberapa permainan menarik lainnya bersama masyarakat, Minggu pagi (13/11) di Lapangan Sepak Bola Km. 16. Ratusan masyarakat yang sudah berkumpul sejak pagi pun mengikuti rangkaian kegiatan dengan penuh semangat. 
13-11-2022 09:40 WIB 456 views
Roby Tegaskan Program Kesehatan Gratis Masih Berlaku dan Akan Terus Berlanjut
MC Bintan - Salah satu program andalan yang selalu menghantarkan Kabupaten Bintan masuk dalam daftar Kabupaten/Kota Sehat adalah program kesehatan gratis (berobat gratis) dimana masyarakat cukup menunjukkan identitas Bintan dengan KTP atau KK, maka akan langsung mendapatkan pelayanan kesehatan secara gratis. 
12-11-2022 12:25 WIB 395 views
Bayi Lahir di RSUD Bintan Langsung Dapat Akta Lahir
MC Bintan - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bintan melakukan penandatanganan Perjanjian Kerjasama dengan rumah sakit RSUD Bintan dan IBI Bintan di Kantor Disdukcapil Bintan, Jum'at (11/11) pagi. Perjanjian tersebut dalam hal pelayanan pembuatan akta kelahiran bagi bayi yang dilahirkan di rumah sakit akan langsung mendapat akta lahir.
12-11-2022 12:06 WIB 512 views