Adopsi Retreat Presiden Prabowo, Bupati Roby Ajak Kepala OPD Orientasi Kepemimpinan
MC Bintan - Bupati Bintan Roby Kurniawan bersama Wakil Bupati Bintan Deby Maryanti menggelar Pembelajaran Orientasi Kepemimpinan (Retreat) yang ditujukan bagi 34 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bintan. Program ini digagas Bupati Roby karena menilai begitu banyak manfaat yang didapat saat Retreat Kepala Daerah bersama Presiden Prabowo pada akhir Februari lalu.
05-05-2025 12:52 WIB •
131 views